Implementasi pendekatan pembelajaran STEM untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa SMA pada materi gelombang bunyi

Authors

  • Nailul Khoiriyah Pendidikan Fisika Jurusan Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (P. MIPA) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Lampung
  • Abdurrahman Abdurrahman Pendidikan Fisika Jurusan Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (P. MIPA) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Lampung
  • Ismu Wahyudi Pendidikan Fisika Jurusan Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (P. MIPA) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Lampung

DOI:

https://doi.org/10.12928/jrkpf.v5i2.9977

Abstract

Kualitas sumber daya manusia yang rendah dipengaruhi oleh kualitas pendidikan di Indonesia yang masih tergolong rendah, sehingga perlu diterapkan pembelajaran yang membantu siswa dalam meningkatkan kemampuan berpikirnya. Penelitian ini bertujuan mengetahui implementasi pendekatan pembelajaran STEM (Science, Technology, Engineering, and Mathematics) untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa. Sampel penelitian ini adalah siswa kelas XI MIPA 1 dan XI MIPA 2 SMAN 13 Bandar Lampung tahun ajaran 2017/2018. Desain penelitian ini adalah The Non-Equivalent Pretest-Posttest Control Group Design. Data kemampuan berpikir kritis siswa dikumpulkan menggunakan instrumen tes kemampuan berpikir kritis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai rata-rata N-gain pada kelas eksperimen sebesar 0,63 dan kelas kontrol sebesar 0,35 dengan kategori sedang. Secara keseluruhan implementasi pendekatan pembelajaran STEM mampu meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa.

 

The low quality of human resources is influenced by the quality of education in Indonesia is still relatively low, so it needs to be applied learning that helps students improve their thinking ability. This study aims to determine the implementation of STEM learning approach to improve students' critical thinking skills. The sample of this research is the students of class XI MIPA 1 and XI MIPA 2 SMAN 13 Bandar Lampung academic year 2017/2018. The design of this study was The Non-Equivalent Pretest-Posttest Control Group Design. Students' critical thinking skills data were collected using critical critical thinking test instruments. The results showed that the average value of N-gain in the experimental class was 0.63 and control class was 0.35 in the medium category. Overall implementation of STEM learning approach can improve students' critical thinking ability.

 

Kata kunci: Kemampuan berpikir kritis, Pendekatan STEM, Problem Based Learning

Author Biography

Nailul Khoiriyah, Pendidikan Fisika Jurusan Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (P. MIPA) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Lampung

Mahasiswa

Pendidikan Fisika
Jurusan Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (P. MIPA)
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Universitas Lampung

References

Permendikbud nomor 65, Standar Proses Pendidikan Dasar dan Menengah. Jakarta, Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Indonesia, 2013.

Septiani, A., Penerapan Asesmen Kinerja dalam Pendekatan STEM (Sains, Teknologi, Engineering, Matematika) untuk Mengungkap Keterampilan Proses Sains, Seminar Nasional Pendidikan dan Saintek Isu-isu Kontemporer Sains, Lingkungan, dan Inovasi Pembelajarannya, Universitas Pendidikan Indonesia, Bandung, 2016, pp 654-659.

OECD, PISA 2015 Results in Focus: What 15-year-olds know and what they can do with what they know, 2016. [Online], (http://www.oecd.org/pisa/keyfindings/pisa-2016-results-overview.pdf), diakses 27 Oktober 2017.

TIMSS, International Result in Since. International Study Center, 2015, pp. 1-256.

Redhana, I. W., Pengaruh Model Pembelajaran Berbasis Peta Argumen terhadap Keterampilan Berpikir Kritis Siswa pada Topik Laju Reaksi, Jurnal Pendidikan dan Pengajaran, Jilid 43, 2010, pp. 141-148. (Online), (https://ejournal.undiksha.ac.id/ index.php/JPP/article/view/1721), diakses September 2017.

Permanasari, A., STEM Education : Inovasi dalam Pembelajaran Sains, Seminar Nasional Pendidikan Sains : Peningkatan Kualitas Pembelajaran Sains dan Kompetensi Guru Melalui Penelitian dan Pengembangan dalam Menghadapi Tantangan Abad-21, Universitas Pendidikan Indonesia, Bandung, 2016, pp. 24-31.

Ennies, R. H., Critical Thinking : Reflection and Perspective Part 1, Assessing Critical Thinking about Values: A Quasi-Experimental Study: ResearchGate, 1996, pp. 4-17. [Online], (https://www.researchgate.net/publication/225026402_Assessing_Critical_Thinking_about_Values_A_QuasiExperimental_Study), diakses September 2017.

Gonzalez, H. B. dan Kuenzi, J. J., Science, Technology, Engineering, and Mathematics (STEM) Education: A Primer. Congressional Research Service, 2012, pp. 1-27. [Online], (https://fas.org/sgp/crs/misc/R42642.pdf), diakses September 2017.

Lou, S.J., Shih, R.C., Diez, C.R., dan Tseng, K.H., The Impact of Problem Based Learning Strategies on STEM Knowledge Integration and Attitudie, an Exploratory Study Among Female Taiwanese Senior High School Students, International Journal of Thechnology and Design Education : Springer, 2011, pp. 195-215. [Online], (https://www.springer professional.de/en/the-impact-of-problem-based-learning-strategies-on-stem-knowledg/5490704), diakses September 2017.

Asmuniv, Pendekatan Terpadu Pendidikan STEM Upaya Mempersiapkan Sumber Daya Manusia Indonesia Yang Memiliki Pengetahuan Interdisipliner dalam Menyosong Kebutuhan Bidang Karir Pekerjaan Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA), 2015. (Online), (http://www.vedcmalang.com/pppptkboemlg/index. php/menuutama/listrikelectro/1507-asv9), diakses 12 September 2017.

Roberts, A. dan Cantu, D., Applying STEM Instructional Strategies to Design and Technology Curriculum. USA : Departement of STEM Education and Professional Studies Old Dominion University, 2012, pp. 110-118. [Online], (http://www.ep.liu.se/ecp/article.asp?issue=073&volume=&article=013), diakses Oktober 2017.

Morrison, J. S., TIES STEM Education Monograph Series Attributes of STEM Education. Washington, D.C., National Academy of Engineering, 2005, pp. 1-7.

Reta, I. K., Pengaruh Model Pembelajaran Berbasis Masalah Terhadap Keterampilan Berpikir Kritis Ditinjau dari Gaya Kognitif Siswa, Jurnal Penelitian Pascasarjana Undiksha, 2012, pp. 1-10. (Online), (https://media.neliti.com/media/publications/120 228-ID-pengaruh-model-pembelajaran-berbasis-mas.pdf), diakses Oktober 2017.

Pratamawati, A.P., Prasetyo, Z. K. dan Satriana, A., Pengaruh Problem Based Learning (PBL) Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis dan Problem Solving Siswa MAN 1 Yogyakarta 1, Jurnal Pendidikan Fisika, Vol. 6, no. 1, 2017, pp. 1-8.

Yuan, H., Kunaviktikul, W., Klunklin, A., dan Williams, B.A., Promoting Critical Thinking Skill through Problem Based Learning. CMU, Journal of Soc. Sci. And Human, Vol. 2, no. 2, 2008, pp. 85-100.

Akinaglu, O. dan Ruhan, R. O., The effects of problem based active learning of student' academic achievement, attitude and concept learning, Eurasia Journal of Mathematics, Science & Technology Education, Vol. 3, no. 1, 2007, pp. 71-81.

Pratiwi, U. dan Faisha, E.F., Pengembangan Instrumen Penilaian HOTS Berbasis Kurikulum 2013 Terhadap Sikap Disiplin, Jurnal Penelitian dan Pembelajaran IPA, Vol. 1, no. 1, 2015, pp. 123-142.

Rosnawati, R., Enam Tahapan Aktivitas dalam Pembelajaran Matematika untuk Mendayagunakan Berpikir Tingkat Tinggi Siswa. Makalah disajikan dalam Seminar Nasional Revitalisasi MIPA dan Pendidikan MIPA dalam rangka Penguasaan Kapasitas Kelembagaan dan Profesionalisme Menuju WCU, Universitas Negeri Yogyakarta, Yogyakarta, 2012. (Online), (http://staff.uny.ac.id), diakses 12 September 2017.

Birgili, B., Creative and Critical Thinking Skills in Problem-based Learning Environments, Journal of Gifted Education and Creativity, Vo. 2, no. 2, 2015, pp. 71-80.

Rahayuni, G., Hubungan Keterampilan Berpikir Kritis dan Literasi Sains pada Pembelajaran IPA Terpadu dengan Model PBM dan STM, Jurnal Penelitian dan Pembelajaran IPA, Vol. 2, no. 2, 2016, pp. 131-146.

Yogantari, P., Yulianti, L., dan Suyudi, A., Pengaruh Model Integrative Learning Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa pada Mata Pelajaran Fisika Kelas X MIA (matematika dan Ilmu-ilmu Alam) SMAN 3 Malang, Jurnal Online Pendidikan Fisika Universitas Malang, Vol. 2, no. 1, 2014, pp 1-7.

Nurasiah, R. F., Siahaan, P., Samsudin, A. & Suhendi, E., Peningkatan kemampuan Berpikir Kritis Siswa SMP melalui Pembelajaran Berbasis Multimedia Komputer pada Materi Alat Optik, Seminar Nasional Fisika (SINAFI), 2015, pp. 169-173. (Online), (https://www.researchgate.net/publication/30611 8299), diakses September 2017.

Fraenkel, J. R. dan Wallen, E. W., How To Design And Evaluate Research In Education. McGraw Hill Companies, New York, 2009.

Hake, R. R., Relationship of Individual Student Normalized Learning Gains in Mechanics with Gender, High-School Physics, and Pretest Scores on Mathematics and Spatial Visualization Physics Education Research Conference.; Boise, Idaho, 2002. [Online] (http://www.physics.indiana.edu/-hake) diunduh pada 18 Oktober 2017.

Arikunto, S., Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan Edisi 2, Jakarta, Bumi Aksara, 2012, pp. 320.

Nazir, M., Metode Penelitian, Jakarta, Ghalia Indonesia, 2003, pp. 403.

Nava, Thifli.N.S. 2015. Sumber Belajar IPA Online. (Online), (https;thiflihabibi.wordpress.com), diakses pada 12 September 2017.

Deanca, Fahrul. 2014. Pasang Klakson FIAMM di NVL. (Online). (https:fachruldeanca.wordpress.com), diakses 12 September 2017.

Anonim. 2014. Bagaimana Cara Kerja Sonar. (Online), (https:sainshack.wordpress.com), diakses pada 12 September 2017.

Downloads

Published

2018-10-30