KOMPETENSI PEDAGOGIK DAN KEDISIPLINAN GURU-GURU SD YANG BERSERTIFIKASI PENDIDIK DI KECAMATAN TEPUS GUNUNG KIDUL
DOI:
https://doi.org/10.26555/jpsd.v3i2.a7657Keywords:
Kompetensi pedagogik, kedisiplinan kerja, dan sertifikasi pendidik.Abstract
Dalam proses pendidikan selalu diarahkan ke peningkatan kualitasnya. Usaha pemerintah untuk meningkatkannya salah satunya melalui pemberian sertifikasi pendidik kepada para guru. Dalam hal ini perlu diadakan penelitian yang bertujuan mengetahui sejauhmana kemampuan kompetensi pedagogik dan kedisiplinan kerja guru-guru SD yang bersertifikasi pendidik di Kecamatan Tepus, Gunung Kidul. Untuk mencapai tujuan penelitian tersebut maka diadakan penelitian dengan pendekatan kuantitatif korelasional. Penentuan subyek menggunakan teknik quota area random sampling. Jumlah subyek 25% dari jumlah anggota populasi dan masing-masing desa pada Kecamatan Tepus diambil sesuai jumlahnya. Teknik pengumpulan data menggunakan metode observasi, dokumentasi sebagai metode pokok, dan interview sebagai metode pelengkap. Kesimpulan penelitian ini adalah kemampua kompetensi pedagogik guru-guru SD yan sudah bersertifikasi pendidik dalam kondisi bagus (83%), dan kedisiplinan kerjanya dalam kondisi bagus pula (75%). Disarankan selalu dilaksanakan monitoring dan pembinaan terhadap guru-guru SD supaya tetap menampilkan kompetensi pedagogik dan kedisiplinan kerja semakin bagus demi peningkatan kualitas pendidikan.
References
Eny Susilowati. 2009. Tiga Tipe Guru. Harian Kedaulatan Rakyat, Selasa 3 Februari 2009.
Giyono, Wisnu. 2010. Kemampuan Menggunakan Media Pembelajaran Guru-Guru SD di Kecamatan Kretek, Bantul. Laporan Penelitian. Yogyakarta UST.
Giyono, Wisnu. 2006. Kemampuan Mengajar Guru-Guru SD di Kecamatan Kretek, Bantul. Laporan Penelitian Yogyakarta. Akpar Buana Wisata.
Palupi Panca Astuti. 2006. Peran Guru dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan. Harian Kompas, Kamis 2 Maret 2006.
Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia No. 18 tahun 2007 tentang sertifikasi bagi Guru dalam jabatan. http://sertifikasiguru.or/index.php.page:permen1097.
Sugiman dan Giyana. 2001. Upaya Peningkatan Belajar Matematika Melalui Pembinaan Teknologi Pembelajaran di Sekolah Dasar di Kabupaten Kulon Progo, Yogyakarta. Laporan Penelitian UNY. Tidak diterbitkan.
Sumardi. 2009. Guru Pandang Sertifikasi hanya untuk Gaji. Harian Kedaulatan Rakyat. Selasa 3 Februari 2009.
Warniasih, Kristina. 2011. Kemempuan Menggunakan Alat Peraga Pada mata Pelajaran Matematika Guru-Guru SD di Kecamatan Pajangan Bantul. Laporan Penelitian. Yogyakarta. UPY.
Wahyumiami, Nur dkk.2003. Hubungan Kepemimpinan Kepala Sekolah dan Kedisiplinan Kerja dengan Kemampuan Mengajar Guru-Guru SD di Kecamatan Pajangan Bantul. Laporan Penelitian. Yogyakarta: IKIP PGRI Yogyakarta.
Wilardjo. L. 2014. Guru. Harian Kompas 2 Februari 2014.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish in JURNAL JPSD (Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar) agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the JURNAL JPSD (Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar) right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share (copy and redistribute the material in any medium or format) and adapt (remix, transform, and build upon the material) the work for any purpose, even commercially with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in JURNAL JPSD (Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar).
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in JURNAL JPSD (Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar).
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License