RANCANG BANGUN APLIKASI WEB BACK-END SEBAGAI ADMINISTRATOR PEMESANAN MENU DI RESTORAN (STUDI KASUS KONGKALIKONG DINE & COFFEE HOUSE)
DOI:
https://doi.org/10.12928/jstie.v5i1.10810Abstract
Restoran merupakan suatu tempat atau bangunan yang diorganisir secara komersil, yang menyelenggarakan pelayanan dengan baik kepada semua konsumennya baik berupa makanan minuman. Salah satu aspek yang penting dalam bisnis restoran adalah pemesanan menu.Seringkali terjadi berbagai macam kendala dalam proses pemesanan menu. Kendala – kendala tersebut meliputi bagian antrian, transaksi, dan laporan penjualan. Beberapa kendala tersebut bisa diatasi dengan adanya Aplikasi Web Back-end Administrator Pemesanan Menu di Restoran.
Metodologi yang digunakan dalam penelitian ini yaitu melakukan pengumpulan data menggunakan metode wawancara, observasi dan dokumentasi.Kemudian dianalisis untuk menentukan kebutuhan user dan kebutuhan sistem.Implementasi aplikasi memanfaatkan Codeigniter framework dan MySql database untuk penyimpanan data.
Hasil dari penelitian ini adalah administrator web back-and pemesanan menu yang digunakan untuk mengolah data pemesanan menu, data menu, data user, data transaksi dan laporan penjualan di restoran. Pengujian sistem dengan metode black box dengan hasil lulus dan telah sesuai dengan kebutuhan pengguna. Selain itu digunakan juga metode post-study test untuk mengetahui tingkat usability aplikasi yang dikembangkan ini dengan nilai 71 (skala 0..100). Â
Kata Kunci : administrator, back-end, menu, pemesanan, restoran, web
References
Inayah, Ayu Rizka, Afriyudi, Marlindawati.2013.“Aplikasi Pemesanan Menu Makanan DI Rumah Makan Berbasis Web Service Menggunakan Mobile Androidâ€.Journal Bina Darma.1-10.
Kurniawan, Hidayat.(2013).â€Aplikasi Pemesanan Menu Pada “IM CAFE N COFFEE †Menggunakan Basa Pemrograman Java Berbasis Android, PHP, dan MySQLâ€.Journal Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi.1-5.
Kusumawati, A. 2013. “Aplikasi Pemesanan Makanan pada Restoran Berbasis Android dengan Menggunakan Protokol JSONâ€.Journal Gunadharma.1-8.
Qadhafi, Muammar.(2012).â€Rancang Bagun Aplikasi Pemesanan Makanan Online Pada Restoran Cepat Saji Berbasis Mobile Application (Studi kasus Chiken Mania Cabang Rungkut)â€.Journal STIKOM Surabaya.
Sholeh, Zaka Ricky (2015).Aplikasi Native Front-end Android Pemesanan Menu di Restoran Berbasis Web Service.Digilib UAD Yogyakarta.
Sidik, Betha., 2012. Pemrograman Web PHP (Edisi Revisi), Bandung: Informatika.
Sutriyanto, Eko., 2014. Dalam 5 Tahun Jumlah Restoran Kelas Menengah Tumbuh 250 Persen. 2 April 2014. 5 Agustus 2016.( http://www.tribunnews.com/)
Downloads
Published
Issue
Section
License
License and Copyright Agreement
In submitting the manuscript to the journal, the authors certify that:
- They are authorized by their co-authors to enter into these arrangements.
- The work described has not been formally published before, except in the form of an abstract or as part of a published lecture, review, thesis, or overlay journal. Please also carefully read Journal Posting Your Article Policy.
- The work is not under consideration for publication elsewhere.
- The work has been approved by all the author(s) and by the responsible authorities – tacitly or explicitly – of the institutes where the work has been carried out.
- They secure the right to reproduce any material that has already been published or copyrighted elsewhere.
- They agree to the following license and copyright agreement.
Copyright
Authors who publish with Jurnal Sarjana Teknik Informatika agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.