Pengembangan modul fisika berbasis inkuiri terbimbing untuk meningkatkan kemampuan berpikir kreatif siswa pada materi listrik dinamis

Authors

  • Muhammad Reza Primadi Sebelas Maret University
  • Sarwanto Sarwanto Sebelas Maret University
  • Suparmi Suparmi Sebelas Maret University

DOI:

https://doi.org/10.12928/jrkpf.v5i1.8392

Abstract

Penelitian ini bertujuan: (1) mengetahui desain rancangan modul pembelajaran fisika berbasis inkuiri terbimbing untuk meningkatkan kemampuan berpikir kreatif siswa, (2) mengetahui kelayakan modul pembelajaran fisika berbasis inkuiri terbimbing (3) mengetahui implementasi modul fisika berbasis inkuiri terbimbing dapat meningkatkan kemampuan berpikir kreatif siswa. Jenis penelitian ini adalah Research and Development (R&D) yang mengacu pada model 4D dengan tahap: define, design, develop, dan disseminate. Analisis hasil angket, validasi, dan observasi dianalisis dengan metode diskriptif-kualitatif berdasarkan skor kriteria, sedangkan uji coba lapangan menggunakan one group pretest-posttes design. Data kemampuan berpikir kreatif dihitung dengan gain ternormalisasi dan diuji dengan uji t dua sampel berpasangan. Hasil penelitian menunjukkan: (1) pengembangan modul pembelajaran berbasis inkuiri terbimbing didesain dengan tahapan pembelajaran: merumuskan masalah, merumuskan hipotesis, mengumpulkan data, menguji hipotesis, dan merumuskan kesimpulan untuk meningkatkan kemampuan berfikir kreatif siswa, (2) modul memenuhi kriteria layak dari hasil validasi materi, media, praktisi pendidikan dan teman sejawat, (3) implementasi modul fisika berbasis inkuiri terbimbing efektif digunakan untuk meningkatkan kemampuan berpikir kreatif siswa berdasarkan pengujian lapangan di SMA PIRI 1 Yogyakarta.

 

These research aims are: (1) to know the design of guided inquiry-based physics module can improve students' creative thinking ability, (2) to know the feasibility of guided inquiry-based physics learning module, (3) to know the implementation of guided inquiry-based physics module can improve students' creative thinking ability. Research and Development Research Method (R & D) with reference to 4D Thiagarajan model with stages: define, design, develop, and disseminate. The questionnaire, validation, and observation analyzes were analyzed by a descriptive-qualitative method based on criteria scores, while field trials used one group pretest-posttest design. The data of creative thinking ability was calculated with normalized gain and tested by paired sample t-test. Conclusions: (1) the development of guided inquiry-based learning modules designed with learning stages: formulating problems, formulating hypotheses, collecting data, testing hypotheses, and formulating conclusions to improve students' creative thinking ability; (2) the module meets the eligible criteria of material validation results, media, education practitioners and peers, (3) the implementation of guided inquiry-based physics module effectively used to improve students' creative thinking ability based on field testing in SMA PIRI 1 Yogyakarta.

 

Kata kunci: inkuiri terbimbing, berpikir kreatif, listrik dinamis

References

BSNP, Standar Isi untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah: Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar SMA/MA, Jakarta, BSNP. 2006.

Puspendik Balitbang Kemdikbud. Panduan Pemanfaatan Hasil Ujian Nasional Tahun Pelajaran 2014/2015 untuk Perbaikan Mutu Pendidikan, Jakarta, Puspendik. 2015.

Trianto, Mendesain Model Pembelajaran Inovatif Progresif, Jakarta, Kencana, 2010.

Mulyasa , E, Kurikulum Berbasis Kompetensi : Konsep, Karakteristik, dan Implementasi, Bandung, Remaja Rosdakarya, 2004.

Paul, Suparno, Metodologi Pembelajaran Fisika, Yogyakarta, Universitas Sanata Dharma, 2007.

Sungklono, Pengembangan Intrumen Evaluasi Media Modul Pembelajaran, Universitas Negeri Yogyakarta, 2003.

Depdiknas, Standar Penilaian Buku Pelajaran Sains, Jakarta: Pusat Perbukuan, 2003.

Depdiknas, Teknik Penyusunan Modul. Jakarta, Direktorat Jenderal Manajemen Pendidikan Dasar dan Menengah, 2008

Dennis, Fitryan (s.a) . Berpikir Kreatif. Jakarta: Esens, 2009.

Munandar, Pengembangan Kreativitas Anak Berbakat, Jakarta, Rineka Cipta, 2004.

Thiagarajan, Sivasailam, DS, Semmel Melvyn, Instruction Development for Training Teachers of Exceptional children. Minneapolis, Indian University, 1974.

Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung, Penerbit Alfabeta, 2012.

Subana and Sudrajat, Metode Statistika, Bandung, Pustaka Setia, 2006.

Djemari Mardapi (2004) Pengembangan Sistem Penilaian Berbasis Kompetensi, Seminar Nasional Rekayasa Sistem Penilaian Dalam Rangka Meningkatkan Kualitas Pendidikan. HAPY Yogyakarta, 26 s/d 27 maret 2004.

Almilia, L. S. dan Winny Herdiningtyas, 2005. Analisis Rasio CAMEL Terhadap Prediksi Kondisi Bermasalah Pada Lembaga Perbankan Periode 2000-2002, Jurnal Akuntansi dan Keuangan, Vol. 7 No.2 Nopember 2005.

Hake, R. R. 1998. Analyzing Change/ Gain Score. American Educational Research Methodology. http://lists.asu.edu/cgibin/wa?A2=ind9903&L=aera-d&P=R6855.

Downloads

Published

2018-04-11

Issue

Section

Articles