APLIKASI PENDUKUNG KEPUTUSAN DENGAN LOGIKA FUZZY (STUDY KASUS : PRAKIRAAN CUACA DI BMKG JAMBI)
Abstract
Aplikasi Pendukung Keputusan dengan Logika Fuzzy (Studi Kasus : Prakiraan Cuaca di BMKG Jambi) bertujuan khususnya untuk mempermudah Prakirawan Cuaca meramalkan cuaca dengan parameter cuaca yang berkaitan dengan dinamika perubahan cuaca (suhu udara, tekanan udara, dan kelembaban udara) yang selama ini belum di kombinasikan dengan teknik pembuatan prakiraan cuaca yang lain sehingga akan manambah keakuratan dalam meramalkan cuaca di Jambi khususnya. Oleh karena itu dalam penggunaan aplikasi ini memanfaatkan software Matlab 6.1 dan Microsoft Visual Basic 6.0. Masalah yang muncul dalam penelitian ini adalah pertama, bagaimana aplikasi yang menggunakan logika fuzzy kebenarannya semakin mendekati data real di BMKG Jambi, kedua bagaimana perancangan serta susunan dan tata bahasa program sehingga menghasilkan program yang mudah digunakan khususnya oleh Prakirawan BMKG Jambi dengan pembuatan database prakiraan cuaca dan pengaturan cuaca yang berkaitan dengan hasil prakiraan cuaca dengan menggunakan Microsoft Access dan mambuat laporan data prakirawan dan pengguna dan yang terakhir adalah bagaimana proses kerja program sehingga dapat menghasilkan program aplikasi prakiraan cuaca. Kata Kunci : prakiraan cuaca, database, BMKG JambiReferences
Kusumadewi Sri, Purnomo, Hari, “Logika Fuzzy Untuk Pendukung Keputusan,
Graha Ilmu, Yogyakarta, 2004;
Kusumadewi Sri, Analisi & Desain Sistem Fuzzy Menggunakan Toolbox
MATLAB, Graha Ilmu, Yogyakarta, 2002;
Widodo Prabowo Pudjo, Rahmadya Trias, Penerapan Soft Computing Dengan
MATLAB, Rekayasa Sains, Bandung, 2009;
Eko Koswara, Visual Basic 6 Beginner Guide, Media Kom
Bayong Tjasyono, Harijono Sri Woro, B, Meteorologi Indonesia 2 Awan dan
Hujan Monsun, BMKG Jakarta, 2007;
Downloads
Published
2013-07-01
Issue
Section
Articles
License
Authors who publish with Jurnal Informatika (JIFO) agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.