Implementasi nilai-nilai Pancasila melalui budaya sekolah di era digital
DOI:
https://doi.org/10.12928/citizenship.v3i1.17997Keywords:
budaya sekolah, nilai-nilai pancasila, kewarganegaraan digitalAbstract
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui bagaimana budaya sekolah dalam mengimplementasikan nilai-nilai pancasila di era kewarganegaraan digital. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah penelitian kepustakaan. Sumber data di dapat dari dokumen yang sesuai dengan variabel berupa surat kabar, buku, prasasti, majalah, agenda dan sebagainya selanjutnya data yang didapat dianalisis dan digeneralisasikan dengan menggunakan kajian teori yang relevan. Hasil penelitian kewarganegaraan digital sebagai praktik dalam berprilaku saling menghormati dan toleran terhadap orang lain dengan meningkatkan pengawasan dari masyarakat. Hal tersebut sesuai dengan nilai-nilai yang ada dalam Pancasila yaitu nilai ketuhanan, nilai kemanusiaan, nilai persatuan, nilai kerakyatan, dan nilai keadilan yang dituangkan kedalam budaya sekolah.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License BY-NC-SA 4.0 that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.