DETERMINAN FRAUD DI DESA SE KECAMATAN MERTOYUDAN

Eka Ferranika Islamiah

Abstract


Penelitian ini bertujuan bertujuan untuk menguji keefektivan pengendalian internal, ketaatan aturan akuntansi, moralitas individu, asimetri informasi, dan penegakan hukum terhadap fraud di desa se Kecamatan Mertoyudan. Sampel pada penelitian ini sebanyak 47 eksemplar dengan menggunakan teknik purposive sampling. Penelitian ini menggunakan pengolahan data SPSS 23 dengan alat analisis regresi berganda. Pengujian menunjukkan bahwasannya penegakan hukum berpengaruh positif terhadap fraud. Sedangkan, keefektivan pengendalian internal, moralitas individu,  asimetri informasi, dan ketaatan aturan akuntansi tidak mempengaruhi fraud.

Keywords


keefektivan pengendalian internal; ketaatan aturan akuntansi; moralitas individu; asimetri informasi; penegakan hukum; fraud

Full Text:

PDF


DOI: http://dx.doi.org/10.12928/optimum.v8i2.10543

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Optimum: Jurnal Ekonomi dan Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Ahmad Dahlan
Kampus 1 Jalan Kapas 9 Yogyakarta 55166 INDONESIA
Phone: +62-274-563515
E-mail:optimum@uad.ac.id

p-ISSN:1411-6022 | e-ISSN: 2613-9464


This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License