APLIKASI PRESENSI SISWA BERBASIS WEB YANG TERINTEGRASI DENGAN SMS GATEWAY STUDI KASUS SMP MUHAMMADIYAH 4 YOGYAKARTA
DOI:
https://doi.org/10.12928/jstie.v3i1.2897Abstract
Presensi merupakan salah satu faktor penentuan kedisiplinan dalam suatu sekolah ataupun sebuah instansi. Kecurangan sering terjadi pada proses presensi dan mengakibatkan kurang disiplinnya dalam sistem presensi yang tercatat dalam buku serta tidak akuratnya data laporan presensi. Aplikasi presensi berbasis web yang terintegrasi dengan SMS gateway sebagai media komunikasi ini dikembangkan untuk mengurangi tingkat kecurangan yang sering terjadi seperti manipulasi data presensi siswa, serta dengan sistem ini juga pemantauan kedisiplinan siswa dapat terlihat melalui report SMS gateway yang dikirimkan untuk orang tua siswa. Dipilihnya teknologi komunikasi dalam bentuk SMS ini dikarenakan lebih praktis, murah dan efisien untuk menyampaikan informasi.
Dalam penelitian ini yang menjadi subjek adalah aplikasi presensi siswa berbasis web yang terintegrasi dengan SMS gateway. Metode yang digunakan dalam menyelesaikan tugas akhir ini adalah mengamati langsung proses pengambilan presensi siswa, pengumpulan data yang meliputi data siswa, data tanggal libur dan laporan presensi, analisis sistem baik kebutuhan fungsional maupun nun fungsional dalam aplikasi presensi, serta pengembangan aplikasi yang meliputi perancangan sistem dan implementasi sistem aplikasi presensi, dan pengujian sistem ini menggunakan metode Black Box Test dan Alpha Test.
Penelitian yang dilakukan menghasilkan sebuah aplikasi presensi siswa berbasis web yang terintegrasi dengan SMS gateway dengan kemampuan dapat merekap data presensi siswa dengan cepat dan memberikan data laporan presensi yang akurat serta dapat memberikan informasi dengan cepat untuk presensi siswa ke orang tua wali murid. Hasil uji coba menunjukkan bahwa aplikasi ini layak dan dapat digunakan di SMP Muhammadiyah 4 Yogyakarta khususnya dalam proses presensi.
Kata Kunci : Presensi, Web, SMS Gateway.
References
Profil Sekolah. 1 Oktober 2013. http://smpmuh4jogja.sch.id
Uluwiyah, Ana. 2012. Sistem informasi Absensi Badan Pusat Statistik. Jurnal ilmu pendidikan.
Faisal, Imam Agus. 2010. Sistem Informasi Absensi Siswa Berbasis SMS Gateway Guna Mempercepat Penyampaian Data Absensi Siswa. Jurnal Informatika.
Downloads
Published
Issue
Section
License
License and Copyright Agreement
In submitting the manuscript to the journal, the authors certify that:
- They are authorized by their co-authors to enter into these arrangements.
- The work described has not been formally published before, except in the form of an abstract or as part of a published lecture, review, thesis, or overlay journal. Please also carefully read Journal Posting Your Article Policy.
- The work is not under consideration for publication elsewhere.
- The work has been approved by all the author(s) and by the responsible authorities – tacitly or explicitly – of the institutes where the work has been carried out.
- They secure the right to reproduce any material that has already been published or copyrighted elsewhere.
- They agree to the following license and copyright agreement.
Copyright
Authors who publish with Jurnal Sarjana Teknik Informatika agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.