SISTEM INFORMASI RUTE TERPENDEK TOUR TRAVELLING DAERAH ISTIMEWA YOGYKARTA DENGAN ALGORITMA GENETIKA

Roy Widiono, Ardi Pujiyanta

Abstract


Rute terpendek merupakan hal yang sangat penting bagi setiap wisatawan yang datang ke suatu kota untuk mengunjungi objek wisatanya. Secara tidak langsung mereka mengunjungi objek wisata belum mengetahui rute dan alamat objek. Masih banyak wisatawan atau pengunjung yang  belum merancang  perjalanan menuju objek tersebut. Selain itu pennyeleksian rute yang masih manual membuat  rute yang dihasilkan kurang maksimal. Berdasarkan permasalahan tersebut, maka dibuat suatu penelitian untuk membangun suatu aplikasi yang mampu untuk mencari rute terpendek.

Dalam penelitian ini yang menjadi subyek adalah aplikasi sistem informasi rute terpendek daerah istimewa yogyakarta. Metode pengumpilan data dengan metode wawancara, studi pustaka dan observasi. Tahap pembuatan aplikasi meliputi analisis data dan deskripsi kebutuhan sistem,  pembuatan Diagram Konteks, Diagram Alir Data, Entity Relationship Diagram, membuat struktur tabel, perancangan mapping table,dan perancangan menu antarmuka., metode yang digunakan yaitu dengan dengan Algoritma Genetika. Aplikasi ini menggunakan PHP Codeigniter sebagai bahasa pemrograman.

Dari penelitian yang dilakukan menghasilkan perangkat lunak Sistem Informasi Rute Terpendek. Sistem ini mampu mencari rute terpendek antar objek wisata di Yogyakarta. Hasil pengujian yang dilakukan langsung pada agen travelling dan para wisatawan, menunjukan bahwa aplikasi layak dan dapat digunakan.

Kata Kunci : Rute Terpendek, Algoritma Genetika, Tour Travelling Yogyakarta


Full Text:

PDF

References


Ekaputra, Adriansyah, 2006, “Aplikasi Graf pada Persoalan Lintasan Terpendek dengan algoritma Djikstraâ€, Jurnal Program Studi Teknik Informatika Institut Teknologi Bandung (ITB), Bandung

Tuloli, Safri Mohamad, 2007, “Pengaturan Tataletak Barang Dengan Metode Algiritma Genetikaâ€, Tesis S2 Teknik Informatika, Institut Teknologi Bandung, Bandung.

Kusrianti, 2006, “Aplikasi Perbandingan Pencarian Jalur Terpendek Antara Jaringan Syaraf Tiruan Kohonen self Organizing Maps Dengan Jaringan Syaraf Tiruan Boltzman Machineâ€, Skripsi S1 Teknik Informatika, Universitas Ahmad Dahlan, Yogyakarta.

Fahmi, Yunan, 2009,â€Sistem Pencarian Jalur Terpendek Trayek Bus Transjogjaâ€, Skripsi S1 Teknik Informatika, Universitas Ahmad Dahlan, Yogyakarta.

Pujiyanta, Ardi, 2012, “Algoritma Genetika†Teknik Informatika.

Kadir, Abdul. 2002. Pengenalan Sistem Informasi. Andi Offset. Yogyakarta

Kadir, Abdul. 2003. Pemograman Web Mencakup HTML, CSS, Javascript & PHP. CV. Andi Offset. Yogyakarta.

Wardana, S.Hut., 2010, Menjadi Master PHP dengan Framework Codeigniter, Elex Media Komputindo, Jakarta.

Kevin, Yank, 2002, Build Your Own Database Driven Website Using PHP & MySQL, Site Point Pty.Ltd, Australia.

MSC, S.T, Suyanto. 2007. Evolutionary Computation, Komputasi Berbasis Evolusi dan Genetika.

http://www.academia.edu/4267989/Algoritma_Genetik_Pada_Pencarian_Rute_Terpendek_Dalam_Masalah_Travelling_Salesman_Problem, diakses 10 Oktober 2013

http://repository.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/2872/1/Algoritma Genetik Pada Pencarian Rute Terpendek Dalam Masalah Tranvelling Salesman Problem(TSP), diakses 10 Oktober 2013




DOI: http://dx.doi.org/10.12928/jstie.v2i3.2888

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Roy Widiono, Ardi Pujiyanta

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Jurnal Sarjana Teknik Informatika
Organized by Informatics Department
Published by Universitas Ahmad Dahlan
Website: http://journal.uad.ac.id/index.php/JSTIF
Office: Industrial Technology Faculty, Kampus Utama UAD Jalan Ahmad Yani (Ringroad Selatan), Tamanan, Banguntapan, Bantul, Yogyakarta 55166, Indonesia
Email: herman.yuliansyah@tif.uad.ac.id || jurnalsarjana@tif.uad.ac.id


 

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.